Pengaruh Kompetensi Pedagogik Terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar Se-Kecamatan Teluk Ambon
DOI:
https://doi.org/10.31316/esjurnal.v12i1.4377Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi pedagogik guru terhadap kinerja guru sekolah dasar di Kecamatan Teluk Ambon. Serta menjawab rumusan masalah dan mengetahui pengaruh kompetensi pedagogik terhadap kinerja guru sekolah dasar di kecamatan tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, yaitu menganalisis data numerik dengan menggunakan metode statistik untuk mengetahui pengaruh kompetensi pedagogik terhadap kinerja guru sekolah dasar di Kecamatan Teluk Ambon, dengan tujuan untuk mengetahui apakah hipotesis dapat diterima atau ditolak. Hasil uji hipotesis mendukung kesimpulan ini, yang menunjukkan bahwa kompetensi pedagogik memengaruhi kinerja guru. Uji regresi menunjukkan bahwa kompetensi pedagogik memengaruhi kinerja sebesar 79,4 %, sedangkan sisanya 20,6 % dapat dijelaskan oleh faktor-faktor di luar cakupan penelitian ini, seperti aksesibilitas sumber daya, insentif keuangan, dan lingkungan fisik yang mendorong kompetensi.
Downloads
Published
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Qurrota Ayun, Samuel Patra Ritiauw, Elsinora Mahananingtyas
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
-
The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Elementary School is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.upy.ac.id/index.php/es