Analisis Kesalahan Pola Kalimat Pada Pembelajaran Daring Di SD Muhammadiyah Suronatan Yogyakarta
DOI:
https://doi.org/10.31316/esjurnal.v10i1.4069Abstract
Penelitian ini merupakan penelitiaan deskriptif kualitatif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kesalahan pola kalimat pada pembelajaran daring di SD Muhammadiyah Suronatan Yogyakarta. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, merekam, dan menganalisis data. Pengambilan data ini dilakukan dengan pembelajaran menggunakan Zoom. Hal ini disebabkan pengambilan data dilakukan pada saat pembelajaran daring. Teknik analisis penelitian ini disesuaikan dengan data yang ada. Dalam penelitian ini, hasil yang diperoleh adalah banyak terdapat kesalahan pola kalimat. Kesalahan pola kalimat yang paling banyak adalah pola P sebanyak 8, kedua pola S-K sebanyak 3, urutan ketiga pola K-S, P-S1-S2, P-K, dan S masing-masing sebanyak 2, urutan keempat pola P1-P2-S, P-kata tanya, Kata tanya-P, K-kata tanya-K, P-K-S, P-kata tanya-K, P1-S2-P1-S2, S1-S2-P-Pelengkap, S1-S2, S-P1-kata tanya-P2, S1-S2-K-P, S-K-P-Pelengkap, K, Kata tunjuk-S, Kata tanya-S, dan P-O-S masing-masing sebanyak 1. Analisis pola kalimat yang sering muncul pada penelitian di atas adalah pola Predikat (P) karena lebih mudah diucapkan.
Downloads
Published
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Yeni Rahmawati, Anggit Tiyas Fitra Romadani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
-
The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Elementary School is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.upy.ac.id/index.php/es