Tantangan Guru Sekolah Dasar Dalam Menghadapi Era Society 5.0

Authors

  • Azzahra Muharroma Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia
  • Ririn Junita Sari Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia
  • Vini Alpenita Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia
  • Rizki Ananda Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31316/esjurnal.v11i2.4320

Abstract

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tantangan pendidikan yang dihadapi dalam era Society 5.0. Metode yang digunakan adalah kajian literatur yang melibatkan penelusuran dan analisis berbagai sumber seperti buku, jurnal, dan publikasi terkait. Penelitian ini mengidentifikasi peran guru dalam menghadapi era Society 5.0 serta perspektif dan kompetensi yang diperlukan dalam pendidikan saat ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang cepat mempengaruhi masyarakat dan industri. Era Society 5.0 menekankan pentingnya menggabungkan dunia maya dan dunia nyata untuk menghasilkan informasi berkualitas dan solusi inovatif. Dalam konteks pendidikan, guru memiliki peran penting sebagai penggerak pembelajaran dan agen perubahan di sekolah. Mereka perlu memiliki pemahaman dan keterampilan yang mendukung tugas utama mereka.

Kata Kunci: Tantangan, Pendidikan, Era 5.0.

 

Abstract

This research aims to examine the educational challenges faced in the Society 5.0 era. The method used is a literature review which involves searching and analyzing various sources such as books, journals and related publications. This research identifies the role of teachers in facing the Society 5.0 era as well as the perspectives and competencies needed in education today. The research results show that the rapid development of information and communication technology affects society and industry. The Society 5.0 era emphasizes the importance of combining the virtual world and the real world to produce quality information and innovative solutions. In the educational context, teachers have an important role as drivers of learning and agents of change in schools. They need to have the understanding and skills that support their main tasks.

Keywords: Challenges, Education, Era 5.0

Published

2024-05-26

Citation Check